...
keunikan angka 666
Diposting oleh
Azmie Jacob
on Rabu, 30 November 2011
Label:
Belajar Matematika
Bilangan-bilangan itu menyembuntikan keunikannya sendiri-sendiri. Kali ini untuk bilangan 666. Pada buku yang kami baca, 666 disebut sebagai beast number. Apa itu artinya, kami sendiri juga bingung mau mengartikan itu apa. Hehe.
yang jelas, 666 itu unik.
Berikut keunikan dari bilangan 666
Pertama,
3^6-2^6+1^6=666
Kedua,
=1+2+3+4+5+6+7+8+9+ \dots + 36=666
Perhatikan bahwa 36 itu sama dengan 6^2
Ketiga,
1^3+2^3+3^3+4^3+5^3+6^3+5^3+4^3+3^3+2^3+1^3=666
Keempat,
6+6+6+6^3+6^3+6^3=666
Kelima,
Bilangan prima berurutan berikut yang dikuadratkan kemudian dijumlahkan
2^2+3^2+5^2+7^2+11^2+13^2+17^2=666
Wow.. . Banyak sekali keunikan untuk bilangan ini. 666
Ada satu lagi yaitu tripel Pythagoras. Berikut :
Keenam,
Tripel Pythagoras berikut kelihatannya biasa-biasa saja. (216, 630, 666)
Tripel Pythagoras tersebut memiliki bilangan 666 di dalamnya. Mungkin terlihat biasa saja, tetapi, jika tripel tersebut dituliskan ke dalam bentuk berbeda seperti ini, mungkin kelihatan sangat istimewa,
(6 \times 6 \times 6)^2 + (666-6 \times 6)^2 =666^2
Mengagumkan. Bilangan 666 memang mengagumkan.
Blog Archive
-
▼
2011
(65)
-
▼
November
(15)
- Sejarah Matematika dan Tokoh Ilmuannya
- Strategi-strategi untuk menyelesaikan soal
- keunikan angka 666
- Tahukah Anda SBY bukan Presiden RI ke-6, tapi ke-8?
- Tips Membersihkan Virus Shortcut Pada Komputer
- Jangan pernah menjilat amplop
- 6 Bahaya Akibat Menahan Bersin
- UTS Interaksi Srategi Belajar Mengajar Matematika.
- Sulitnya Mengajar Matematika (Disertai Solusi)
- 10 Cara Mengajar Matematika Secara Kreatif
- Tahukah anda???
- Penelitian Terbaru, Handphone Bukanlah Pemicu Kank...
- Tertawa, obat paling ampuh perbaiki kesehatan anda
- Sejarah Dunia yang di sembunyikan
- Pertemuan dan Perpisahan
-
▼
November
(15)
0 komentar:
Posting Komentar